WATER DROPS



Kagum melihat foto seorang teman, foto percikan air berbentuk mahkota......
foto itu terbentuk dari tetesan air yang jatuh dipermukaan air yang tenang, bermodal alat yang memadai, ketenangan, dan kesabaran menunggu moment yang tepat.

Dengan alat seadanya, saya beranikan diri "mencontek" foto teman saya.
berbekal kamera dslr berkasta paling rendah plus flash internal dan close up filter +8 yang berfungsi memperpendek jarak fokus lensa, saya mencoba hunting di sebuah wastafel he he he...

Berkali-kali saya lakukan eksekusi, tapi tetap saja foto idaman masih sebatas cita-cita... >.< style="font-weight: bold;" face="verdana">spesifikasi foto :
  • shutter speed : 1/197 s
  • lens aperture : F/22,6
  • focal length : 18mm
  • f-number : F/22
  • exposure time : 1/200s
  • iso speed : 100
  • flash : firing

2 komentar:

Chris Hermiyantono mengatakan...

Luar biasa.....
Aku suka foto lengkap dengan bumbu ceritannya.
Ditunggu koleksi lainnya

YUDHA WIRAWAN mengatakan...

terima kasih Pak Chris....

Posting Komentar

 

My Journey Design by Insight © 2009